Monday 24th of November 2025
×

Siapa Insanul Fahmi? Ini Dia Profil dan Biodata Pengusaha Muda yang Diduga Selingkuhan Inara Rusli

Siapa Insanul Fahmi? Ini Dia Profil dan Biodata Pengusaha Muda yang Diduga Selingkuhan Inara Rusli

--

Read more: Profil dan Biodata Fajar Sadboy, Akrab Banget dengan Amanda Manopo, Lengkap dari Umur, Agama, Orang Tua, Hingga Instagram

Read more: Profil dan Biodata Sulianto Indria, Gen Z 19 Tahun yang Berhasil Miliki Aset Rp100 M dari Investasi Kripto

Profil dan Biodata Insanul Fahmi


Insanul Fahmi dikenal sebagai pengusaha muda yang sudah aktif berwirausaha sejak masa sekolah. Ia menempuh pendidikan tinggi di Universitas Indonesia dan lulus dengan gelar Sarjana Ilmu Komputer (Computer Science). Di profilnya yang ditampilkan dalam situs insanulfahmi.com, ia menggambarkan dirinya sebagai sosok pengusaha dengan visi memberikan manfaat luas melalui usaha yang dijalankan. 

Perjalanan karier Insanul terbilang dinamis dan beragam. Ia saat ini menduduki posisi Chief Business Officer di PT Exfortless Teknologi Ekspor Indonesia sejak 2022. Selain itu, ia menjabat sebagai CEO di PT Karya Kuni Indonesia sejak 2020. 

Insanul juga merintis usaha kuliner dan co-working space melalui Kopikuni, yang ia dirikan sejak 2020. Tidak hanya itu, ia adalah Co-Founder dari restoran Macaroni Feast sejak 2021, serta menjabat sebagai Chief Business Officer di Ohayou Indonesia.  Ia juga terlibat dalam bisnis katering, pengelolaan limbah, dan sejumlah proyek digital serta keberlanjutan lainnya. 

Read more: Profil dan Biodata Shin Min Ah, Siap Menikahi dengan Kim Woo Bin Usai 10 Tahun Pacaran

Read more: Pedagang Thrifting Desak Pemerintah Berikan Kuota Impor Bukan Larangan Total, Janji Siap Bayar Pajak

Menurut pengakuannya di laman pribadi, Insanul menanamkan nilai agar setiap usaha yang dijalankannya bisa berdampak positif dan bermanfaat bagi masyarakat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU