Friday 6th of December 2024
×

Nonton Drakor The Matchmakers Episode 7 Sub Indo Tayang Malam Ini di VIU Jung Woo Tiba-Tiba Pingsan

Nonton Drakor The Matchmakers Episode 7 Sub Indo Tayang Malam Ini di VIU Jung Woo Tiba-Tiba Pingsan

--

OTONITY.com - Yang suka sama drama Korea mana suaranya! Langsung saja melalui artikel berikut ini adalah informasi mengenai Link Nonton Drakor The Matchmakers Episode 7 Sub Indo yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Mengangkat kisah pertemuan antara dua individu yang telah mengalami kehidupan yang sulit, yaitu Jung Soon Deok, seorang janda muda, dan Shim Jung Woo, seorang duda muda.


Yang mana keduanya akan bersatu dalam sebuah perjuangan untuk menjodohkan empat gadis muda yang merupakan simbol Joseon. Rowoon akan memerankan karakter Shim Jung Woo, seorang pria cerdas yang telah menjadi yang termuda yang berhasil lulus ujian pegawai negeri.

Baca juga: Nonton Drama Faceless Love (2023) Episode 5 Bahasa Indonesia, Vikij dan Mirin Terlihat Makin Dekat!

Baca juga: Sinopsis & Link Baca Manhwa I'm Being Raised By Villains Bahasa Indonesia Full Chapter Lengkap, Isekai ke Dunia Fantasi

Baca juga: Link Nonton Wonderland of Love (2023) Episode 27-28 Sub Indonesia, Li Ni Tumbang di Tangan Musuh!

Walau memiliki bakat luar biasa, dia juga dianggap sebagai individu yang kurang beruntung, karena kesempatannya untuk meraih sukses dalam karier dan pernikahan terenggut akibat kematian seorang putri selama upacara pernikahan.

Cho Yi Hyun yang berperan sebagai Jung Soon Deok, merupakan menantu kedua dari keluarga wakil perdana menteri. Dia menjalani kehidupan ganda sebagai mak comblang terbaik di kota Hanyang, dikenal sebagai Nyonya Yeo Joo.

Spoiler The Matchmakers Episode 7

Soon Duk berusaha menjauh dari Jung Woo setelah beberapa peristiwa berlangsung, namun dalam situasi darurat, ia dengan cepat berlari menuju Jung Woo tanpa ragu. Tindakan ini berhasil menarik perhatian terhadap perasaan sebenarnya yang dimiliki oleh Soon Duk.

Sumber:

UPDATE TERBARU