Saturday 12th of October 2024
×

Profil Abigail Michelle, Seleb TikTok Viral Usai Bawa Pesawat Sendiri Demi Nonton Bola di London

Profil Abigail Michelle, Seleb TikTok Viral Usai Bawa Pesawat Sendiri Demi Nonton Bola di London

--

OTONITY.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai profil dan biodata Abigail Michelle yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Konten ‘A day in my life’ menonton bola seorang selebgram menjadi viral di media sosial. Video yang diunggah oleh akun Tiktok @abigailmchel menjadi sorotan karena dirinya terlihat menerbangkan pesawat sendiri.


Baca juga: Lagi Gabut? Nih Baca Komik Omniscient Readers Viewpoint Sub Indo, Digadang-gadang Jadi Holy Trinity Terbaik Versi Manhwa

Baca juga: Masih Jadi Misteri, Polisi Terus Selidiki Kasus Kematian Lisnawati Warga Desa Pondok Beringin Kerinci

Baca juga: Kumpulan Aplikasi Nonton Film India Legal Berbahasa Indonesia Gratis di Android, Streaming Jadi Nyaman dan Aman!

“A day in my life bawa pesawat sendiri dari Nottingham ke London buat nonton bola Fulham vs Manchester United,” tulis perempuan bernama Abigail Michelle dalam caption video tersebut.

Dalam video itu juga terlihat Abigail Michelle yang terlihat membawa pesawat sendiri. Sebelum menonton bola, dia bahkan membeli jersey Fulham dengan harga Rp 1,4 juta. Ketika nonton pertandingan dirinya juga membeli tiket khusus hospitality box seharga Rp 28,9 juta.

Unggahan tersebut lantas menarik perhatian warganet. Beberapa terkejut karena Abigail Michelle membawa pesawat sendiri untuk menonton bola. Dan lainnya juga terkejut dengan harga untuk menonton bola yang mencapai puluhan juta.

Sumber:

UPDATE TERBARU